Analisis Kesenjangan Kompetensi Profesional dan Pedagogik Mahasiswa Pendidikan Matematika Menggunakan Model Evaluasi Discrepancy

Muhammad Turmuzi

Abstract


Dalam beberapa aspek kompetensi pedagogik dan professional mahasiswa pada penerapan kurikulum 2013 masih rendah seperti keterampilan dalam penciptaan  tabel penilaian utamanya bagi evaluasi religi, afektif, dan skill belum tercapai maksimal. Tujuan riset ini yaitu dalam rangka mengggali kesenjangan kompetensi profesional dan pedagogik mahasiswa Pendidikan Matematika menggunakan model evaluasi discrepancy. Evaluasi model kesenjangan discrepancy evaluation model bertujuan untuk mengetahui tingkat kesesuaian antara standard baku yang sudah ditentukan dalam program dengan kinerja sesungguhnya dari program. Riset ini tergolong riset program jenis riset kebijakan. Program yang di evaluasi adalah kompetensi mahasiswa dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Riset ini dilaksanakan di Prodi Pendidikan Matematika Universitas Mataram. Populasi pada riset ini adalah seluruh mahasiswa prodi pendidikan matematika yang menempuh perkuliahaan Pengajaran Mikro. Kesimpulan riset ini yaitu kesenjangan kompetensi pedagogik dan kompetensi profesional mahasiswa pada perancangan dan pelaksanaan pembelajaran rata-ratanya adalah dalam kategori sangat kecil.


Keywords


Evaluasi Program, Kompetensi Pedagogik, Kompetensi profesional, Discrepancy Model

Full Text:

PDF

References


Alter, K. (1998). Electrical construction management specialization program: A formative evaluation. Journal of Construction Education, 3(2), 60–72.

Ambarawati, M. (2016). Analisis Keterampilan Mengajar Calon Guru Pendidikan Matematika Pada Mata Kuliah Micro Teaching. 1, 81–90.

Arikunto. (2010). Suharsimi Arikunto.pdf. In Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik-Revisi ke X.

Arikunto, S., & Jabar, C. S. A. (2010). Evaluasi Program Pendidikan. In Bumi Aksara (2nd ed., Vol. 2). Bumi Aksara.

Aryanti, T., Supriyono, & Ishaq M. (2015). Evaluasi Program Pendidikan Dan Pelatihan Program Pasca Sarjana. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian …, 5, 1–13. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/13674

Boimau, J., & Mediatati, N. (2020). Analisis Kompetensi Profesional, Pedagogik, Sosial dan Kepribadian Mahasiswa. Pedagogika, 11(1), 26–41. https://doi.org/10.37411/pedagogika.v11i1.110

Dahnial, I. (2017). ANALISIS KOMPETENSI GURU PKn DALAM ANALISIS KOMPETENSI GURU PKn DALAM MENERAPAN KURIKULUM 2013 DI SMP NEGERI SEKECAMATAN STABAT. JURNAL TEMATIK, 6(4), 32–45.

Liska, L. De. (2013). Analisis Pengaruh Diskrepansi Persepsi Pengembangan Pemeliharaan Sumber Daya Manusia Terhadap Kepuasan Kerja dan Komitmen Guru. Stilistetika Tahun, 2.

Luh, N., Suastini, P., Suhandana, A., & Yudana, M. (2013). Analisis Kesenjangan Kompetensi Profesional Guru BK Berbasis Permendiknas No.27 Tahun 2008 (Studi Pada Para Guru Bk SMA Se-Kabupaten Tabanan Tahun 2013). 4.

Marhaeni, & Artini. (2015). Asesmen Autentik dan Pendidikan Bermakna: Implementasi Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(1). https://doi.org/10.1300/J104v33n03_08

Mustafa, P. S. (2021). Model Discrepancy sebagai Evaluasi Program Pendidikan. Palapa: Jurnal Studi Keislaman Dan Ilmu Pendidikan, 9(1), 182–198. https://doi.org/10.36088/palapa.v9i1.1067

Mustafa, P. S., Winarno, M. E., & Supriyadi, S. (2019). Penilaian Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan pada Sekolah Menengah Pertama Negeri Kota Malang. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 4(10), 1364. https://doi.org/10.17977/jptpp.v4i10.12845

Putro, E. W. (2011). Evaluasi Program Pembelajaran. Pustaka Pelajar.

Rachmawati, T. K., & Agustina, R. D. (2017). Profil Kemampuan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Matematika Melalui Microteaching. 731–736.

Rahman, M. H., Subyantoro, S., Yuniawan, T., & Pristiwati, R. (2021). Peningkatan Literasi Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pembelajaran Bahasa Secara Daring. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana ISSN 26866404 Pascasarjana Universitas Negeri Semarang. http://pps.unnes.ac.id/prodi/prosiding-pascasarjana-unnes/

Ridha Aulia Putri, S. L. H. (2022). Analisis Kompetensi Digital Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4600–4611. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1230

Sari, R., & Srimuliati. (2019). Analisa Kompetensi Alumni Pendidikan Matematika menggunakan Discrapancy Evaluation Model bahan ajar dan pengalaman belajar yang diprogramkan , direncanakan dan Kerangka Kurikulum Nasional Indonesia ( KKNI ). Salah satu bentuk. At Tarbawi: Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Kebudayaan, 6(1), 39–51. https://doi.org/10.32505/tarbawi.v6i1.1026

Simanjuntak, M. M. (2022). Analisis Urgensi Penggunaan Literasi Digital dalam Pelaksanaan Pendidikan pada Masa Pandemi di Sekolah Menengah Pertama. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(2), 2599–2608. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i2.2547

Suryantari, K. D., & Sumantri, M. (2016). Analisis Kesenjangan Perencanaan Dan Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 Di Sd Negeri 4 Kaliuntu. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran, 49(2), 56. https://doi.org/10.23887/jppundiksha.v49i2.9010

Tohir, M., & Wardani, A. W. (2019). Analisis Kemampuan Calon Guru Matematika dalam Menerapkan Pendekatan Saintifik Berdasarkan Kurikulum 2013. 431–446. https://doi.org/10.31219/osf.io/8vtdr

Turmuzi, M., & Kurniawan, E. (2021). Kemampuan Mengajar Mahasiswa Calon Guru Matematika Ditinjau dari Technological Pedagogical and Content Knowledge (TPACK) pada Mata Kuliah Micro Teaching. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2484–2498. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.881

Turmuzi, M., & Wahidaturrahmi, W. (2021). Analisis Kompetensi Profesional dan Pedagogik Mahasiswa Pendidikan Matematika Dalam Implementasi Kurikulum 2013. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(2), 341–354. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i2.301

Widarsih, R., Faraz, N. J.. (2016). Harmoni Sosial : Jurnal Pendidikan IPS Volume 3 , No 2 , September 2016 ( 177-187 ) Online : http://journal.uny.ac.id/index.php/hsjpi EVALUASI KINERJA GURU IPS SMP BERDASARKAN STANDAR KOMPETENSI HIGH SCHOOLS BASED ON TEACHER ’ S STANDARD COMPETENCE Harmon. 3(2).

Wirawan. (2012). Evaluasi: teori, model, standar, aplikasi dan profesi. Rajawali Press. https://doi.org/10.1002/zaac.201300446

Wulandari, R., Santoso, S., & Ardianti, S. D. (2021). Tantangan Digitalisasi Pendidikan bagi Orang Tua dan Anak Di Tengah Pandemi Covid-19 di Desa Bendanpete. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 3839–3851. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.1312




DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i5.3672

Article Metrics

Abstract view : 435 times
PDF - 270 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Muhammad Turmuzi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.