Internalisasi Islam progresif: Penguatan Nilai Daya Lenting berbasis Program Hizbul Wathan Pondok Pesantren Modern Muhammadiyah

Sutarman Sutarman, Muhammad Ragil Kurniawan, Kun Hidayat, Yusron Masduki

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh krisis mental akibat adanya dampak sosial media, dan lingkungan pergaulan yang melahirkan generasi stroberi, indikasinya maraknya kasus bullying, mudah menyerah, dan bunuh diri di kalangan pelajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui secara mendalam terkait bentuk internalisasi nilai-nilai Islam progresif berbasis program Hizbul Wathan di MBS Pleret Bantul Yogyakarta, dan manfaat program tersebut terhadap nilai-nilai daya juang, dan ketahanan mental santri pada era revolusi industri 5.0. Metode dalam penelitian ini adalah menggunakan deskriptif kualitatif. Informan dalam penelitian ini, meliputi pimpinan Ponpes MBS Pleret Bantul Yogyakarta, ustadz dan ustadzah sebanyak tiga orang, tiga santri, dan satu kepala tata usaha. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa:  (1) bentuk internalisasi nilai-nilai Islam berkemajuan dalam program Hizbul Wathan di MBS Pleret Bantul Yogyakarta, yakni: (a) Kaderisasi; (b) Program Kemah; (c) Latihan dasar kepemimpinan; (d) Out bond, dan (e) Jeparingan;  (2) Berbagai program tersebut berdampak terhadap, adanya transformasi nilai-nilai daya lenting, kesabaran, keikhlasan, dan kasih sayang serta mengasah nilai-nilai pancajiwa, meliputi: ikhlas, sederhana, jiwa berdikari, jiwa ukhuwah diniyah, dan jiwa bebas.  Selain itu, juga mengasah nilai spiritualitas, dan kemampuan  tawakal santri

Keywords


Islam Progresif, Daya Lenting (AQ), Hizbul Wathan

Full Text:

PDF

References


Administrator, S. (2022). Apa Kabar Kesehatan Jiwa Pelajar dan Mahasiswa Kita. Adianhusaini. https://adianhusaini.id/detailpost/apa-kabar-kesehatan-jiwa-pelajar-dan-mahasiswa-kita

Afifah, D. R. (2016). Membangun Resiliensi: Sebuah Upaya Promosi Kesehatan Mental dengan Kerentanan Depresi. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 1(2), 1. https://doi.org/10.25273/counsellia.v1i2.186

Alturki, U., & Aldraiweesh, A. (2023). The Factors Influencing 21st Century Skills and Problem-Solving Skills: The Acceptance of Blackboard as Sustainable Education. Sustainability (Switzerland), 15(17), 1. https://doi.org/10.3390/su151712845

Arianto, C. I. O. (2023). Interview with Class XII Students of the Modern Islamic Boarding School Muhammadiyah Boarding School (MBS) Pleret Bantul Yogyakarta.

Creswell, J. W. (2015). Research Design: Penelitian Kualitatif, Kuantitatif & Mixed (5th ed.). Pustaka Pelajar.

Ilham. (2023). Jejak Perjalanan Hizbul Wathan dalam Gerakan Kepanduan di Indonesia. Muhammadiyah Cahaya Islam Berkemajuan. https://muhammadiyah.or.id/jejak-perjalanan-hizbul-wathan-dalam-gerakan-kepanduan-di-indonesia/

Juwita, H. R., Roemintoyo, & Usodo, B. (2020). The Role of Adversity Quotient in the Field of Education: A Review of the Literature on Educational Development. International Journal of Educational Methodology, 6(3), 507. https://doi.org/10.12973/ijem.6.3.507

Kamiluddin. (2023). Interview with the Director of the Modern Islamic Boarding School Muhammadiyah Boarding School (MBS) Pleret Bantul Yogyakarta.

Khilmiyah, A. (2016). Metode Penelitian Kualitatif (1st ed.). Penerbit Samudra Biru.

Lucas-Molina, B., Pérez-Albéniz, A., Solbes-Canales, I., Ortuño-Sierra, J., & Fonseca-Pedrero, E. (2022). Bullying, Cyberbullying and Mental Health: The Role of Student Connectedness as a School Protective Factor. Psychosocial Intervention, 31(1), 33. https://doi.org/10.4324/9781003238058-15

Mu’azzaz, N., & Karnadi. (2023). Implementasi Pendidikan Karakter Disiplin pada Ekstrakurikuler Hizbul Wathan di Sekolah Menengah Kejuruan. Jurnal CENDEKIA : Media Komunikasi Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan Islam, 15(02), 318. https://doi.org/DOI: https://doi.org/10.37850/cendekia.

Mubarok, F. (2021). Islam Progresif Farish A. Noor (Telaah atas Karya Islam Progresif: Peluang, Tantangan, dan Masa Depannya di Asia Tenggara). Panangkaran: Jurnal Penelitian Agama Dan Masyarakat, 5(2), 249. http://ejournal.uin-suka.ac.id/pusat/panangkaran/article/download/0502-06/1922

Muhamad, N. (2023, October 18). Ada 971 Kasus Bunuh Diri sampai Oktober 2023, Terbanyak di Jawa Tengah. Databoks. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/10/18/ada-971-kasus-bunuh-diri-sampai-oktober-2023-terbanyak-di-jawa-tengah

N, satria ardhi. (2023). Kementerian Kesehatan Ungkap Kasus Bunuh Diri Meningkat Hingga 826 Kasus. Universitas Gadjah Mada. https://ugm.ac.id/id/berita/kementerian-kesehatan-ungkap-kasus-bunuh-diri-meningkat-hingga-826-kasus/

Nurwanto. (2023). Interview with the Deputy Director of the Modern Islamic Boarding School, Muhammadiyah Islamic Boarding School (MBS) Pleret Bantul Yogyakarta.

Pleret, M. (2023). Pengabdian Masyarakat Santri Kelas XII MBS Pleret Yogyakarta. Pondok Pesantren Modern MBS Pleret Yogyakarta. https://mbspleret.sch.id/berita/pengabdian-masyarakat-santri-kelas-xii-mbs-pleret-yogyakarta/

Pleret, M. (2024). Pondok Pesantren Modern MBS Pleret. Mbspleret.Sch.Id. https://mbspleret.sch.id/

Putri, R. W. K., & Suyitno. (2023). Strengthening the Pancasila Student Profile Through Hizbul Wathan Extracurricular Activities. Al-Adzka : Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 13(2), 120. https://doi.org/10.18952/aladzkapgmi.v13i2.9383

Qodir, Z., Jubba, H., Hidayati, M., Abdullah, I., & Long, A. S. (2020). A progressive Islamic movement and its response to the issues of the ummah. Indonesian Journal of Islam and Muslim Societies, 10(2), 325. https://doi.org/10.18326/ijims.v10i2.323-352

Rachmawati, A. A. (2020). Darurat Kesehatan Mental bagi Remaja. Egsaugm. https://egsa.geo.ugm.ac.id/2020/11/27/darurat-kesehatan-mental-bagi-remaja/

Rizqiyah, A. B., Aripin, & Lestari, P. (2023). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMA dalam Menyelesaikan Masalah Barisan dan Deret Ditinjau dari Disposisi Berpikir Kritis. JPM: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 103.

Surya Ari Anggara, F., Ahmad Ramdani Harahap, S., & Thoriq, A. (2022). Penanaman Nilai-Nilai Panca Jiwa dalam Mewujudkan Manajemen Sumber Daya Manusia yang Unggul. Inovator: Jurnal Manajemen, 11(1), 208. http://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/INOVATOR/article/view/6850

Suryanto, E., Wiyono, & Setiyono, A. (2017). Pembentukan Karakter Kerja Keras pada Siswa melalui Kegiatan Hizbul Wathan (Studi Kasus di SMK Muhammadiyah 2 Sukoharjo). Historika, 20(1), 22.

Suseno, M. N., & Sugiyanto. (2010). Pengaruh Dukungan Sosial dan Kepemimpinan Transformasional terhadap Komitmen Organisasi dengan Mediator Motivasi Kerja. Jurnal Psikologi, 37(1), 97.

Susiloningsih, W. (2018). Respon Mahasiswa dalam Penerapan Strategi Jurnal Refleksi Mahasiswa. Edustream: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(1), 55.

Sutarman, S., Tjahjono, H. K., & Hamami, T. (2017). The Implementation of Holistic Education in Muhammadiyah’s Madrasah Indonesia. Dinamika Ilmu, 17(2), 191. https://doi.org/10.21093/di.v17i2.856

Suyatno, S., Wantini, W., Sukiman, S., & Rachmawati, Y. (2021). Progressive Islamic Education: Bridging the Gap of Islam, Indonesianness, and Modernity. The Qualitative Report, 27(1), 227. https://doi.org/10.46743/2160-3715/2022.4782

Suyatno, S., Wantini, W., Sukiman, S., & Rachmawati, Y. (2022). Progressive Islamic Education: Bridging the Gap of Islam, Indonesianness, and Modernity. Qualitative Report, 27(1), 226–242. https://doi.org/10.46743/2160-3715/2022.4782

Ulfa. (2023). Interview with the Head of Administration of the Modern Islamic Boarding School Muhammadiyah Boarding School (MBS) Pleret Bantul Yogyakarta.

Ulya, H. (2016). Profil Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Bermotivasi Belajar Tinggi berdasarkan Ideal Problem Solving. Jurnal Konseling Gusjigang, 2(1), 90. https://doi.org/10.24176/jkg.v2i1.561

Wulandari, T. (2020). Teori Progresivisme John Dewey dan Pendidikan Partisipatif dalam Pendidikan Islam. At-Tarbawi: Jurnal Kajian Kependidikan Islam, 5(1), 71. https://doi.org/10.22515/attarbawi.v4i2.1927

Zilzala, S. (2023). Interview with Class XII Students of the Modern Islamic Boarding School Muhammadiyah Boarding School (MBS) Pleret Bantul Yogyakarta.

Zulfaturrohmawati, A. (2017). Implementation of Character Education in Dasa Darma of Scouts and Hizbulwathan Boys Scout Laws. Attarbiyah: Journal of Islamic Culture and Education, 2(2), 256. https://doi.org/10.18326/attarbiyah.v2i2.256-275




DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i1.6244

Article Metrics

Abstract view : 617 times
PDF - 174 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Sutarman, Muhammad Ragil Kurniawan, Kun Hidayat, Yusron Masduki

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.